Yuk Simak Cara Counter Masha dengan Mudah dan Hero yang Pas Untuk Melawannya di Rank Game

Tyto Networking, 25 November 2021

Yuk Simak Cara Counter Masha dengan Mudah dan Hero yang Pas Untuk Melawannya di Rank GameSEO
Banner Ads

Masha adalah salah satu hero yang ada di game Mobile Legends yang tentunya kalian harus ketahui, seperti salah satunya yaitu counter-counter Masha di game Mobile Legends. Mengetahui counter Masha tentu berguna ketika kalian bermain game Mobile Legends dan terutama ketika sedang berhadapan dengan Masha itu sendiri.

Melalui artikel ini kami akan menjelaskan counter hero Masha, dimana artikel ini akan menjelaskan cara counter hero Masha hingga hero-hero yang pas untuk melawan Masha di game Mobile Legends. Maka dari itu, yuk silahkan simak artikel ini sekarang juga karena pasti setelah membaca ini kalian akan mengerti cara lawan Masha di game Mobile Legends.

Cara Counter Hero Masha

Mobile Legends Masha

Masha adalah hero fighter yang tentu tidak boleh dilawan sembarangan karena hero tersebut memiliki kekuatan yang bahkan sulit untuk dibunuh. Masha adalah hero yang memiliki HP yang cukup banyak serta memiliki speed dan damage yang cukup tinggi, dan dengan semua itu maka tidak heran ia mampu push lane dengan sangat cepat. Namun dibalik kehebatannya tersebut, tentu ia memiliki kelemahan dan pastinya yang terpenting adalah counter Masha itu sendiri.

Apabila kalian memiliki musuh Masha dalam suatu match, maka kami sarankan kalian gunakan item yang bisa menambahkan armor seperti item Blade Armor. Selain itu ada juga item lain yang bisa kalian gunakan untuk melawan Masha dan item tersebut adalah item yang bisa mengurangi efek regen HP seperti item yang bernama Deadly Blade. Jangan lupa juga untuk gunakan battle spell Flicker untuk membuat kalian mudah lepas dari genggaman Masha saat kalian sedang terpojok.

Pelajari terus hero Masha mulai dari skill dan kemampuannya serta apa yang menjadi kelemahan dan kekurangannya di Mobile Legends, agar nantinya kalian semakin paham bagaimana mengatasi Masha hingga semakin tahu untuk mengalahkannya. Jangan lupa untuk selalu gunakan hero counter Masha untuk melawan Masha, karena faktanya bahwa hero counter Masha adalah counter terbaik yang sangat ampuh untuk melawannya.

Hero yang Pas Untuk Melawan Masha

Inilah hero yang pas untuk melawan Masha alias hero counter Masha:

Selena: Kalian bisa gunakan hero Selena untuk melawan Masha karena Selena adalah hero yang bisa membuat Masha tidak bisa berkutik dengan skill dan kemampuannya yang mengandung crowd control.

Terizla: Melawan Masha menggunakan Terizla? Tentu sangat benar karena Terizla memiliki skill ultimate yang dapat menarik Masha masuk ke area ultimatenya yang tentu bisa membuat Masha tidak berdaya.

Aurora: Untuk menghentikan pergerakan Masha, maka kalian yang menggunakan hero Aurora bisa mencoba menggunakan skill dan kemampuannya yang dapat memberikan efek freeze kepadanya.

Guinevere: Salah satu hero yang bisa counter Masha adalah Guinevere karena hero satu ini mampu menerbangkannya, selain itu ia memiliki damage besar dan skill 2 yang mampu mendekati Masha dengan sangat mudah.

Uranus: Masha akan kesulitan melawan Uranus karena Uranus adalah hero tanker yang memiliki regen yang sangat baik dan juga tingkat HP yang cukup tebal.

Esmeralda: Karena Masha adalah hero yang juga mengandalkan shield, maka kalian gunakan saja hero Esmeralda untuk mengalahkannya karena hero tersebut memiliki kemampuan yang dapat mencuri shield milik lawan.

Kaja: Masha adalah hero yang cukup lemah dengan crowd control, maka dari itu sepertinya Kaja adalah hero yang tepat karena ia memiliki skill ultimate yang bisa menarik dan menculik Masha dengan sangat mudah.

Selesai sudah artikel dengan judul “Yuk Simak Cara Counter Masha dengan Mudah dan Hero yang Pas Untuk Melawannya di Rank Game” Semoga bisa jadi manfaat dan kiranya kalian bisa share artikel ini agar yang lain yang tidak tahu bisa menjadi tahu dan mengerti. Jangan lupa untuk selalu baca dan cari artikel kami yang lainnya hanya di https://gamefinity.id/ 

author avatar
Tyto Networking
Share Artikel:
Banner Ads

Post Terkait: